-->
  • Jelajahi

    Copyright © Lintas-7
    Lintas-7

    Menu Bawah

    Iklan

    Situasi Terkini Pascabanjir Bandang di Pelabuhan Ratu Sukabumi

    lintas-7
    08 March 2025, 11:41 WIB Last Updated 2025-03-08T04:44:41Z

    Nurkholis. Jurnalis


    Foto. Kondisi terkini pasca banjir bandang di Sukabumi. 


    Lintas-7.com - Sukabumi. Hujan intensitas tinggi yang mengguyur Pelabuhan Ratu, Sukabumi, mengakibatkan meluapnya Sungai Cipalabuhan hingga ke Pantai Pelabuhan. Ini kondisi pascabanjir. Kamis, (6/3/2025).



    Kondisi pascabanjir bandang di Dramaga 1 Pelabuhan Ratu, Kecamatan Pelabuhan Ratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Sabtu (8/3/2025).




    Kondisi pascabanjir bandang di Dramaga 1 Pelabuhan Ratu, Kecamatan Pelabuhan Ratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Jumat (7/3/2025).



    Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Pelabuhan Ratu, Sukabumi pada Kamis (6/3/2025) mengakibatkan meluapnya Sungai Cipalabuhan hingga ke Pantai Pelabuhan.


    Sampah hingga batang pohon terdampar akibat terbawa arrus pascabanjir bandang.

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    Bisnis

    +